Ads (728x90)

Anonymous 00:55

Pohon - Pohon yang  Diselimuti Jutaan Laba-laba


Efek samping tak terduga dari banjir di bagian Pakistan (beberapa waktu lalu), adalah adanya jutaan laba-laba yang naik ke pohon untuk menghindari banjir. Karena skala banjir dan fakta bahwa air begitu lama untuk surut, banyak pohon telah menjadi kepompong tertutup oleh jaring laba-laba. Orang-orang di bagian Sindh belum pernah melihat fenomena ini sebelumnya - tetapi mereka juga melaporkan bahwa sekarang hampir tidak ada nyamuk meskipun banyak genangan air disana.


Satu teori lokal adalah bahwa nyamuk banyak yang terperangkap dalam jaring laba-laba, sehingga mengurangi risiko malaria. Ini akan menjadi salah satu berkah bagi orang-orang Sindh, yang menghadapi banyak kesulitan lain setelah banjir. 
 





Pohon - Pohon yang  Diselimuti Jutaan Laba-laba

Post a Comment

Post a Comment