METAMORFOSA
Oleh Semut Ireng
Jika aku menjadi manusia
saat ini adalah yang teraungkur
merejam hari tanpa kepastian
meremuk waktu tanpa harapan
hingga raga tekapar berkalang awan
Mampukah menghiasi hari tiada seni
merangkak pelan menelusuri jejak Illahi
Masa itu telah luluh...
terselubung kebencian duniawi
terbakar lebur menui debu
hanya kesia siaan
hingga aku menyebutnya anjing
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Post a Comment