ANUGERAH TERINDAH
Oleh Erni Aprillia Putri
Ya ALLAH....
Terima kasih karna Engkau telah mengirimkan malaikat cinta untukku
Karna Engkau aku bisa memilikinya
Aku sangat bahagia bisa bersanding dengannya
Dia selalu ada disaat aku butuh
Dia selalu menemani aku disaat aku susah dan senang
Dia juga bisa mengerti keadaan ku
Ya Allah.....
Aku sangat bersyukur kepada-Mu
Yang telah memberikan aku Anugerah Terindah dalam hidup ku
Aku bahagia bisa memiliknya
Aku ingin mempertahankan dia dalam hidupku
Karna aku sangat mencintai dia
Aku tidak ingin kehilangan dia
Ya Allah....
Izinkanlah aku untuk selalu membahagiakan dia
Related Posts
- Unknown29 Mar 2014Saya Berterima Kasih Untuk
Saya Berterima Kasih Untuk,... Untuk pasangan saya yang sering mengerjakan tugas setiap ...
- Anonymous09 Jan 2013Ketika Kemarau Panjang Oleh Eko Putra Ngudiraharjo
KETIKA KEMARAU PANJANG (RINDU SENJA BERPELANGI)Oleh Eko Putra NgudiraharjoSenja merancang.Suara-suar...
- Anonymous28 Dec 2012Pelangi Oleh Gan-gan Saepul Gandi
PELANGIOleh Gan-gan Saepul GandiAku yang terlalu kagum akan indahnya pelangi,Yang selalu menunggu ha...
- Anonymous15 Oct 2012Sang Rembulanku Oleh Misbahul Ilham
SANG REMBULANKUOleh Misbahul IlhamKetika malam tibakau selalu hadir dalam duniadirimu terang bagikan...
- Anonymous12 Aug 2012Sajak Menjelang Pagi Oleh Cucuk Espe
SAJAK MENJELANG PAGIOleh Cucuk EspePernahkah, sekali saja kau lihatLangit merah memukau senjaSeperti...
- Anonymous06 Aug 2012Heningnya Malam Oleh Lu'luil Maya Lestari
HENINGNYA MALAMOleh Lu'luil Maya LestariDinginnya tubuh terasa bimbang di hatiKemerlabu dingin yang ...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Post a Comment