KESENDIRIANKU
Oleh Diah Meyshita Utari
Langit mendung menatap kesedihanku kini
desiran angin membawa diriku dalam kesepian
tetesan air mata ini meleburkan kesendirian hari
lamunanku meratapi perasaan ini
Seakan diriku tinggal sendiri sendiri disini
tak sadarku ...
bayangmu kini yang melintas dihadapku
getaran tangan ini tak bisa meraih bayangmu
ingin sekali diriku bersamamu dalam anganki
Itu didalam anganku saja....
tak bisa tangan ini meraihmu..
tak bisakah impian bersamamu menjadi nyata
tak bisakah kau hadir sekali saja dam hidupku yang nyata..
menemani kesepian ini ...
sekali saja ku bisa bersamamu
ku hanya bisa mengenangmu yang mengagumimu
Related Posts
- Anonymous20 Apr 2013Dan sungguh, ketika waktu menghantar mentari jatuh
Dan sungguh, ketika waktu menghantar mentari jatuhDan sungguh, ketika waktu menghantar mentari...
- Anonymous30 Mar 2013Oktober Datang Lagi Oleh Luthfia Ayu Karina
OKTOBER DATANG LAGIOleh Luthfia Ayu KarinaOktober datang lagi...Tapi kali ini dengan angin yang berb...
- Anonymous30 Mar 2013Diantara Kita Oleh Luthfia Ayu Karina
DIANTARA KITAOleh Luthfia Ayu KarinaDi antara kita�Begitu lama waktu yang terlewati bersama,namun le...
- Anonymous30 Mar 2013Cinta Bisu Oleh Sinka Yuninda
CINTA BISUOleh Sinka YunindaTerlalu munafik jika mengatakan tidakTapi terlalu malu untuk mengatakan ...
- Anonymous30 Mar 2013Cinta yang Mati Oleh Usni Tarmizi
CINTA YANG MATIOleh Usni TarmiziAku mencintaimu bukan hanya sekedar kalimatAku mencintaimu seperti d...
- Anonymous30 Mar 2013Bayangmu Oleh Sufie Aulia
BAYANGMUOleh Sufie AuliaKu torehkan senyum setiap pagiagar dunia tahu, aku bahagiaku sapa dia dan di...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Post a Comment