Sebuah robot humanoid bernama ROBOY didemonstrasikan di dalam Artificial Intelligence Lab Universitas di Zurich, Swiss. ROBOY adalah sebuah proyek robotika yang dikerjakan dari perwakilan industri dengan kaum pelajar yang telah bekerja keras dari bulan Juni 2012 untuk membuat robot yang seperti manusia.
|
Merdeka(com)
|
Para wartawan mengabadikan ROBOY yang bergerak seperti manusia di dalam Artificial Intelligence Lab Universitas di Zurich, Swiss,
Direktur Rolf Pfeifer menguji ROBOY yang sedang didemonstrasikan di dalam Artificial Intelligence Lab University di Zurich, Swiss.
ROBOY juga bisa bergerak dan berbicara seperti manusia.
Post a Comment