Mobil Balap Listrik "Nissan ZEOD RC" - Nissan Motor Company Ltd. telah membeberkan prototipe mobil balap listrik mereka yang akan diturunkan di balapan ketahanan Le Mans 24 Hour 2014, demikian dilaporkan laman Slashgear, Minggu (23/6/13).
Projek yang dipimpin oleh Ben Bowlby, Nissan Director of Motorsports, telah mendapatkan input dari insinyur mereka yang berada di Amerika Serikat, Eropa dan Jepang.
ZEOD merupakan kependekan dari Zero Emission On Demand Racing Car, dan akan turun balapan bersama tim Automobile Club de l’Ouest’s (ACO’s) Garage 56, yang kembali mendapat undangan pada Februari tahun ini. Sebagai mobil prototipe yang telah disempurnakan, penggemar akan memiliki akses data seperti yang diposting melalui YoTube dan Nismo.tv.
Nissan mengklaim bahwa inovasinya kali ini merupakan pengaplikasian untuk pertama kalinya teknologi baterai listrik dalam mobil balap ketahanan dan dengan demikian akan memberikan informasi penting bagi pembangunan mobil sport generasi berikutnya, serta perbaikan teknologi zero emission pada umumnya. Ini mengikuti beberapa tahun setelah peluncuran Nissan Leaf RC[RPonline]
Projek yang dipimpin oleh Ben Bowlby, Nissan Director of Motorsports, telah mendapatkan input dari insinyur mereka yang berada di Amerika Serikat, Eropa dan Jepang.
ZEOD merupakan kependekan dari Zero Emission On Demand Racing Car, dan akan turun balapan bersama tim Automobile Club de l’Ouest’s (ACO’s) Garage 56, yang kembali mendapat undangan pada Februari tahun ini. Sebagai mobil prototipe yang telah disempurnakan, penggemar akan memiliki akses data seperti yang diposting melalui YoTube dan Nismo.tv.
Nissan mengklaim bahwa inovasinya kali ini merupakan pengaplikasian untuk pertama kalinya teknologi baterai listrik dalam mobil balap ketahanan dan dengan demikian akan memberikan informasi penting bagi pembangunan mobil sport generasi berikutnya, serta perbaikan teknologi zero emission pada umumnya. Ini mengikuti beberapa tahun setelah peluncuran Nissan Leaf RC[RPonline]
Post a Comment