Stroke jenis ini menimpa 15 persen kasus. Banyak terjadi di dalam otak. Tergolong membahayakan. Pada kasus ini, sebagian besar orang yang mengalaminya bisa menderita lumpuh dan susah diobati. Stroke perdarahan terjadi di dalam otak. Biasanya mengenai basal ganglia, otak kecil, batang otak, dan otak besar.
Jika yang terkena di daerah talamus, sering penderitanya sulit dapat ditolong meskipun dilakukan tindakan operatif untuk mengevakuasi perdarahannya. Untungnya sebagian besar perdarahan terjadi di basal ganglia.
Related Posts
- Anonymous28 May 2011Efek penuaan pada pembuluh darah
ArteriTunika intima arteri menebal, mulai ada tanda arteriosklerosis. Pada tunika media serat otot d...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Post a Comment