Jika wasir menjadi masalah, cobalah beberapa atau semua saran berikut untuk menghilangkannya.
- Istirahatlah sedikitnya 1 jam setiap hari dengan tungkai dan pinggul ditinggikan.
- Berbaringlah dengan tungkai ditinggikan dan lutut dibengkokkan (posisi Sims) jika anda tidur pada malam hari.
- Makanlah makanan yang berserat dalam jumlah yang cukup, dan minum banyak cairan.
- Lakukan mandi hangat untuk menghilangkannya.
- Obat supositoria, yang dijual bebas tanpa resep, dapat membantu.
- Pelunak feses dapat mencegah pembentukan feses yang keras, yang dapat merusak jaringan yang sangat halus.
- Pada saat bekerja, cobalah untuk mengatur waktu setiap hari untuk melepaskan sepatu dan meninggikan kaki.
- Pasang kantung es atau kola kapas yang direndam dalam larutan alkohol pada daerah yang terkena.
- Jangan duduk untuk waktu yang lama.
Related Posts
- Anonymous09 Sep 2012Klasifikasi Terbaru Teknik Grafting Lemak
IlustrasiTeknik grafting lemak pada operasi plastik terus berkembang, sebuah cara baru untuk mengkla...
- Anonymous24 Apr 2012Penggunaan Estrogen Untuk Osteoporosis
Bentuk estrogen yang paling sering digunakan setiap hari adalah 0,625 mg conjugated equine estrogen ...
- Anonymous16 Apr 2012Patah Tulang yang Terjadi pada Penderita Osteoporosis
Massa tulang yang berkurang menyebabkan tulang menjadi rapuh dan lemah sehingga bila terbentur atau ...
- Anonymous09 Apr 2012Berbagai cara untuk mengidentifikasi dan mengobati fibroid dan kista
Ginekologi adalah studi tentang penyakit perempuan, sebagai lawan untuk obstetri, yang merupakan stu...
- Anonymous09 Apr 2012Kanker kolorektal
Kanker kolorektal adalah kanker usus besar, yang terdiri dari usus besar dan dubur. Insiden ini kank...
- Anonymous07 Mar 2011Penggunaan Supositoria
DefinisiSupositoria adalah sediaan padat yang digunakan melalui dubur, berbentuk torpedo, dapat melu...
Subscribe to:
Post Comments (Atom)
Post a Comment