Ads (728x90)

Latest Post

Kesehatan

Tips


Sony Xperia TX LT29i merupakan hp yang menjadi salah satu sponsor film james bond terbaru, hal ini menjadikan salah satu strategi Sony Mobile untuk mendongkrak penjualan smartphonenya. Dan hal ini menjadikan salah satu alasan, admin untuk mengulas tentang gadget ini. selain itu, admin melihat fitur - fitur terbaru yang ditawarkan Sony. Salah satu fitur andalannya, Xperia TX bisa menggunakan jaringan internet sampai kecepatan 42Mbps. Sangat fantastik, admin belum pernah mendengar klo ada hp yang bisa mendukung jaringan internet secepat itu. Apalagi kalau di Indonesia, palingan di Indonesia sampai 3 - 7 Mbps. Itu juga kalau jaringan internetnya bener, kebanyakan tidak sampai 1 Mbps. Oke, kita kembali ke topik bahasan. 

Xperia TX memiliki layar sentuh TFT kapasitif, 16 juta warna, 720 x 1280 piksel, 4,55 inci, multi touch. Xperia ini memiliki kualiats layar yang sangat baik, dari layarnya yang lebar membuat tingkat kerapatan hp ini lebih renggang. Akan tetapi, tidak menjadikannya masalah besar. Karena hp ini, kualitas layarnya masih bagus walau pengguna menzoom pada detail huruf dengan tulisan ukuran kecil. Lalu seperti dengan smartphone - smartphone Sony Xperia yang lainnya, ponsel ini disematkan teknologi Sony Mobile BRAVIA engine.

Sony Xperia TX LT29i

Xperia terbaru ini masih menggunakan sistem operasi Android ICS v4.0.4 (Ice Cream sandwich), tetapi jangan kuatir hp ini bisa juga di upgrade ke Android terbaru seperti Android Jelly Bean. Pada widget layar depan, terdapat 5 panel homescreen. Ini untuk memudahkan pengguna, untuk masuk ke aplikasi yang terdapat pada ponsel. Aplikasi pada panel ini, bisa diganti sesuai kebutuhan penggunanya. 

Dari segi hardware, Xperia TX dibenamkan prosessor dual - core 1.5GHz krait, Qualcomm MSM8260A Snapdragon chipset, Adreno 225 GPU, RAM 1 GB, Internal Storage 16 GB, ekternal microSD up to 32 GB, dan baterai Li-ion 1750. Untuk menjalankan sistem operasinya, gadget ini menggunakan prosessor krait. Digunakan juga oleh HTC One S dan Acer Cloud S500. Memang prosessor tersebut, sangat terkenal untuk hp yang menggunakan prosessor dual - core. 
Spesifikasi Sony Xperia TX LT29i :
  • General     2G Network     GSM 850 / 900 / 1800 / 1900
  • 3G Network     HSDPA 850 / 900 / 1700 / 1900 / 2100
  • SIM     Micro-SIM
  • Announced     2012, August
  • Status     Available. Released 2012, October
  • Body     Dimensions     131 x 68.6 x 8.6 mm (5.16 x 2.70 x 0.34 in)
  • Weight     127 g (4.48 oz)
  • Display     Type     TFT capacitive touchscreen, 16M colors
  • Size     720 x 1280 pixels, 4.55 inches (~323 ppi pixel density)
  • Multitouch     Yes, up to 10 fingers
  • Protection     Shatter proof and scratch-resistant glass
  • Timescape UI
  • Sony Mobile BRAVIA Engine
  • Sound     Alert types     Vibration; MP3 ringtones
  • Loudspeaker     Yes
  • 3.5mm jack     Yes
  • Memory     Card slot     microSD, up to 32 GB
  • Internal     16 GB, 1 GB RAM
  • Data     GPRS     Up to 86 kbps
  • EDGE     Up to 237 kbps
  • Speed     HSDPA, 42 Mbps; HSUPA, 5.8 Mbps
  • WLAN     Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, dual-band, Wi-Fi Direct, DLNA, Wi-Fi hotspot
  • Bluetooth     Yes, v3.1 with A2DP
  • NFC     Yes
  • USB     Yes, microUSB v2.0 (MHL)
  • Camera     Primary     13 MP, 4128x3096 pixels, autofocus, LED flash
  • Features     Geo-tagging, touch focus, face detection, 3D sweep panorama, image stabilization
  • Video     Yes, 1080p@30fps, video stabilization
  • Secondary     Yes, 1.3 MP, 720p@30fps
  • Features     OS     Android OS, v4.0.4 (Ice Cream Sandwich), planned upgrade to v4.1 (Jelly Bean)
  • Chipset     Qualcomm MSM8260A Snapdragon
  • CPU     Dual-core 1.5 GHz Krait
  • GPU     Adreno 225
  • Sensors     Accelerometer, gyro, proximity, compass
  • Messaging     SMS (threaded view), MMS, Email, IM, Push Email
  • Browser     HTML5
  • Radio     Stereo FM radio with RDS
  • GPS     Yes, with A-GPS support and GLONASS
  • Java     Yes, via Java MIDP emulator
  • Colors     Black, White, Pink. 
  • Battery           Li-Ion 1750 mAh battery
  • Stand-by     Up to 300 h (2G) / Up to 400 h (3G)
  • Talk time     Up to 6 h 40 min (2G) / Up to 6 h 40 min (3G)
  • Music play     Up to 18 h
Harga Sony Xperia TX LT29i , untuk konsumen yang menginginkan hp ini. Harga terbarunya, dibandrol dengan harga Rp. 5.205.000 saja. Tapi untuk harga bekas (seken), admin belum menemukan harga bekasnya. Mungkin untuk harga sekennya, harga baru dikurangi 30%. Itu menurut admin ya, jangan dijadikan acuan pasti. Harga tersebut bisa berubah dilain hari, pastinya dengan update harga seken terbarunya. Sekian ulasan mengenai harga dan spesifikasi Sony Xperia TX, semoga menjadi postingan yang bermanfaat.

Post a Comment